Nama : Agus Hendrawan
NIm : 11410100082
DOSEN : Chayadi Oktomy Noto Susanto
a. Relational
Database adalah database yang paling umum digunakan, saat ini menggunakan meja
untuk informasi struktur sehingga mudah untuk mencari.
b. Database
multidimensional adalah database yang memodelkan data sebagai fakta, dimensi,
dan numerik untuk menganalisis data dalam jumlah besar, tujuannya untuk
mengamil keputusan. Contohnya adalah interSystems Cathe, ContourCube, dan
Cognoa PowerPlay. Database multidimensional menggunakan bentuk kubus untuk
mempersentasikan dimensi-dimensi data yang tersedia bagi seorang, maksimal
empat dimensi.
c. Data
mining adalah Serangkaian proses untuk menggali nilai tambah berupa informasi yang
selama ini tidak diketahui secara manual dari suatu basis data dengan melakukan
penggalian pola-pola dari data dengan tujuan untuk memanipulasi data menjadi
informasi yang lebih berharga yang diperoleh dengan cara mengekstraksi dan
mengenali pola yang penting atau menarik dari data yang terdapat dalam basis
data.
d. Data
ware house adalah database yang saling bereaksi yang dapat digunakan untuk
query dan analisis, bersifat orientasi subjek, terintegrasi, time-variant,
tidak berubah yang digunakan untuk membantu para pengambil keputusan.
e. OLTP
(On-Line Transaction Processing) adalah suatu pemrosesan yang menyimpan data
mengenai kegiatan operasional transaksi sehari-hari.
f.
ETL (ekstrak, transform and load)adalah proses yang memungkinkan perusahaan
untuk memindahkan data dari
berbagai sumber, memformat ulang dan
membersihkan, dan load ke database
lain, data mart atau data warehouse untuk analisis, atau pada sistem lain untuk mendukung operasional proses bisnis
0 komentar:
Posting Komentar